{"id":2645,"date":"2022-06-20T11:30:16","date_gmt":"2022-06-20T11:30:16","guid":{"rendered":"https:\/\/blog.simhive.com\/?p=2645"},"modified":"2023-11-07T18:36:09","modified_gmt":"2023-11-07T11:36:09","slug":"mengenal-visitor-avatar-selfie-camera-dalam-pameran-virtual-simhive","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/blog.simhive.com\/2022\/06\/20\/mengenal-visitor-avatar-selfie-camera-dalam-pameran-virtual-simhive\/","title":{"rendered":"Mengenal Attendee Avatar Selfie Camera Dalam Pameran Virtual Simhive"},"content":{"rendered":"\n
Selfie atau swafoto sudah bukan hal yang aneh dilakukan. Biasanya, swafoto dilakukan ketika berada di tempat liburan, sekolahan, tempat kerja dan hampir di setiap acara dan tempat termasuk juga ketika berada di sebuah acara pameran. Selfie ini digunakan untuk mengabadikan setiap momen agar dapat dikenang kembali. Tidak hanya pada pameran yang diadakan secara offline saja. Saat ini selfie atau swafoto sudah dapat dilakukan ketika berada di pameran virtual. Salah satunya di acara pameran virtual yang menggunakan platform pameran virtual Simhive.<\/p>\n\n\n\n
Pengunjung pameran virtual sudah dapat melakukan selfie pada saat berkunjung ke pameran virtual. Hal ini karena di platform pameran virtual Simhive sudah terdapat fitur yang bernama Attendee Avatar Selfie Camera. Jadi apa itu fitur Attendee Avatar Selfie Camera pada pameran virtual Simhive? Mari kita cari tahu lebih lanjut dalam artikel ini.<\/p>\n\n\n\n
Attendee Avatar Selfie Camera merupakan fitur yang memungkinkan pengunjung pameran virtual untuk mendokumentasikan momen di dalam pameran virtual yang sedang berlangsung. Fitur ini dapat menambah keseruan bagi pengunjung pameran virtual karena dapat mengabadikan moment di dalam pameran virtual dengan pengunjung pameran lainnya. Dengan fitur ini, memberikan keuntungan bagi pemilik acara pameran virtual karena dapat menambah popularitas acara pameran virtual. Pengunjung pameran virtual dapat menyimpan foto hasil avatar selfienya dan mengunggahnya di media sosial mereka masing-masing.<\/p>\n\n\n\n
Ketika menggunakan fitur ini, pengunjung pameran virtual juga dapat menggunakan pose avatar yang diiinginkan. Cara untuk menggunakan pose avatar pengunjung pameran virtual dapat Anda lihat pada artikel Attendee Avatar Poses<\/a>. Lalu bagaimana cara menggunakan fitur Attendee Avatar Selfie Camera pada saat Anda menjadi pengunjung di pameran virtual? Mari kita simak lebih lanjut.<\/p>\n\n\n\n Hal pertama yang dilakukan adalah memastikan Anda sudah berada pada mode Live 3D di pameran virtual. Selanjutnya :<\/p>\n\n\n\n 3. Selain mode full body, Anda juga dapat mengambil foto dengan mode studio dengan klik tombol Studio Mode.<\/p>\n\n\n\n Sangat menarik dilakukan bukan? Walaupun Anda sedang berkunjung ke pameran secara virtual, Anda tetap dapat mengabadikan momen di dalam pameran virtual dengan pengunjung pameran virtual lainnya. Selain itu, Anda juga dapat menggunakan pose sesuai keinginan Anda.<\/p>\n\n\n\n Tertarik dengan fitur-fitur yang dapat membuat pameran virtual Anda lebih berkesan? Cek paket yang disediakan platform pameran virtual SimHive pada List Paket<\/a> yang tertera atau hubungi Admin SimHive<\/a> sekarang. Hadirkanlah pengalaman pameran virtual yang tak terlupakan bagi pengunjung pameran virtual Anda.<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":" Selfie atau swafoto sudah bukan hal yang aneh dilakukan. Biasanya, swafoto dilakukan ketika berada di tempat liburan, sekolahan, tempat kerja dan hampir di setiap acara dan tempat termasuk juga ketika berada di sebuah acara pameran….<\/p>\n","protected":false},"author":9,"featured_media":2646,"comment_status":"open","ping_status":"open","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":""},"categories":[50],"tags":[52,137,140,138,139],"class_list":["post-2645","post","type-post","status-publish","format-standard","has-post-thumbnail","hentry","category-fitur","tag-pameran-virtual","tag-selfie","tag-selfie-camera","tag-swafoto","tag-visitor-avatar-selfie-camera"],"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/blog.simhive.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/2645","targetHints":{"allow":["GET"]}}],"collection":[{"href":"https:\/\/blog.simhive.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/blog.simhive.com\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/blog.simhive.com\/wp-json\/wp\/v2\/users\/9"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/blog.simhive.com\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=2645"}],"version-history":[{"count":3,"href":"https:\/\/blog.simhive.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/2645\/revisions"}],"predecessor-version":[{"id":4745,"href":"https:\/\/blog.simhive.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/2645\/revisions\/4745"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/blog.simhive.com\/wp-json\/wp\/v2\/media\/2646"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/blog.simhive.com\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=2645"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/blog.simhive.com\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=2645"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/blog.simhive.com\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=2645"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}Cara Menggunakan Fitur Attendee Avatar Selfie Camera Pada Pameran Virtual Simhive<\/h5>\n\n\n\n
\n
\n